Gadis berpakaian tradisional di Khau vai – Love Market Kalau di Thailand ada Pasar Keberuntungan, maka di Vietnam ada yang namanya Pasar Cinta yang khusus untuk mempertemukan dengan mantan pacar. Wahhhh! Setiap tahun pada tanggal 26-27 bulan ketiga di kalender…